Home » , » Cara Root OPPO A39 Tanpa PC Work

Cara Root OPPO A39 Tanpa PC Work

Posted by Phone Trick on Friday, September 21, 2018

Cara Root OPPO A39 Tanpa PC Work  - Membuka hak akses root pada sebuah smartphone Android merupakan salah satu kegiatan yang sudah biasa dilakukan oleh pengguna Android, ada banyak alasan kenapa pengguna ingin membuka hak akses root biasanya alasan yang paling umum adalah ingin menginstall aplikasi yang membutuhkan akses root sehingga mau tidak mau mereka harus membuka hak akses root pada smartphone Android nya sebab aplikasi yang membutuhkan akses root memiliki fitur yang sangat membantu sekali bagi pengguna smartphone Android..

Cara Root OPPO A39 Tanpa PC Work

Nah, pada kesempatan kali ini saya akan membahas cara root OPPO A39 tanpa PC melainkan hanya menggunakan aplikasi yang bernama KingRoot APK.OPPO A39 adalah smartphone Android yang dibekali dengan spesifikasi yang masih menggunakan chiptset MediaTek dan mengadopsi sistem operasi Android Lollipop sehingga mudah untuk membuka hak akses rootnya. Jika Anda pengguna OPPO A39 yang ingin melakukan rooting, Anda bisa mengikuti langkah-langkah dibawah ini.


Cara Root OPPO A39 Tanpa PC Work

  1. Download dan install KingRoot APK
  2. Setelah itu buka aplikasinya dan klik tombol "Start Root" atau "Try to Root"
  3. Tunggu sampai selesai (pastikan akses internet yang kamu gunakan stabil)
  4. Jika Root berhasil maka terdapat aplikasi baru yang bernama KingUser dan Purify.
  5. Jika belum yakin, silahkan Anda baca artikel cara cek android yang sudah di root.
Bagaimana, mudah bukan? Demikian informasi mengenai Cara Root OPPO A39 Tanpa PC Work yang dapat saya sampaikan, jika gagal pastikan koneksi internet yang Anda gunakan stabil. Semoga bermanfaat...!!!


      0 comments:

      Post a Comment

      Blog Archive

      Powered by Blogger.
      .comment-content a {display: none;}